Apakah kita bisa berkomunikasi dengan paus sperma?
1,270,420 plays|
David Gruber |
TED2020
• June 2020
Hewan bisa berkomunikasi -- namun apa yang mereka katakan? apakah kita bisa menjawabnya? Ahli biologi kelautan David Gruber memperkenalkan Proyek CETI: tim ilmuwan, alhi bahasa dan Ahli Al yang berusaha memecahkan kode bahasa paus sperma. Dengan menggunkana robot invasif dan mesin pembaca alogoritma dan menganalisis jutaan suara paus sperma yang dikenal sebagai koda, tim ini bertujuan untuk menguraikan struktur komunikasi dan dialek makhluk menakjubkan ini -- dan mungkin bisa memecahkan kode komunikasi antar spesies. (Rencana ambisius in bagian dari Audacious Project, Inisiatif TED untuk menginspirasi dan dana perubahan global.)