Bangsa Romawi membanjiri Koloseum dalam pertempuran laut - Janelle Peters
1,147,966 plays|
Janelle Peters |
TED-Ed
• June 2019
Lihat pelajaran lengkap: https://ed.ted.com/lessons/how-the-romans-flooded-the-colosseum-for-sea-battles-janelle-peters
Pada 80 SM, bangsa Romawi dan pengunjung dari seluruh Kekaisaran Roma mengisi tempat duduk di Koloseum untuk melihat pertempuran gladiator, hewan, serta balapan kereta perang. Dan untuk penutupan, arena akan diisi dengan air, untuk dijadikan panggung pertunjukan yang terhebat, yaitu ajang pertempuran laut. Dalam video ini, Janelle Peters menceritakan sejarah duel perairan pada masa lalu.
Pelajaran oleh Janelle Peters, disutradarai oleh Brett Underhill.