Keajaiban alam yang tersembunyi
9,778,079 plays|
Louie Schwartzberg |
TED2014
• March 2014
Kita hidup dalam dunia yang penuh dengan kecantikan yang tak terlihat, begitu halus dan tak kentara untuk bisa dilihat mata manusia. Untuk melihat dunia yang tak kasat mata itu, pembuat film Louie Schwartzberg, mengajak kita untuk menembus batas-batas ruang dan waktu menggunakan kamera berkecepatan tinggi, lompatan waktu, serta mikroskop. Di TED2014, Louie menyoroti proyek terbarunya, sebuah film 3D berjudul "Misteri Dunia yang Tak Terlihat," yang memperlambat, mempercepat, dan memperbesar keajaiban alam yang menakjubkan.