Rahasia menjadi seorang pekerja lepas yang sukses
654,579 plays|
Paco de Leon |
The Way We Work
• October 2020
Terlalu sering, pekerja lepas diharuskan memilih antara menjadi kreatif atau mencari uang. Penasihat keuangan Paco de Leon membantah pemikiran ini-- dan memberi nasihat berguna tentang bagaimana cara membuat diri Anda berbeda dan mendapat bayaran sesuai yang pantas Anda terima.